MENGENALI ISTILAH SEBUTAN WAHHABI Semua aliran pasti mempunyai nama, tak terkecuali, tak ada satupun aliran dalam islam yg tdk mempunyai nama, tapi semuanya sangat damai nyaman dengan namanya, walaupun pihak lain mengatakannya sesat. Contoh, liberal, syiah, sufi, ini semua nyaman dengan nama aliran mereka, tidak pernah mempedulikan alirannya enak di dengar ataupun ngeri. Nah hanya nama aliran "wahhabi" yg sangat tidak disuka dengan ahlinya, bahkan tidak sedikit mereka marah dengan istilah wahhabi, walaupun hakikatnya ulama-ulama mereka enjoi saja dengan istilah ini, bahkan ulama mereka sendiri yg mengatakan alirannya "wahhabi". Kita di bilang syafi,i , karena di nisbatkan pada imam syafi'i, kita tidak masalah. Semuanya ahli thoriqot dll tidak ada yg bermasalah. Contoh, qodiriyah attijany assyadzily dll. Atau dalam madzhab, maliky hambaly hanafy. Semuanya tidak bermasalah.. Karena memang di nisbatkan pada sang panutan. Ataupun yg didalam ormas, seperti hti
Komentar
Posting Komentar